Praktek pembuatan pupuk bokashi
Deskripsi
Bokashi merupakan varian dari kompos. Bahan-bahan yang digunakan untuk pembuatan bokasi pada prinsipnya sama dengan membuat kompos, hanya saja dipilih bahan-bahan yang mengandung banyak nutrisi bagi tanaman dan lebih cepat lapuk. Pembuatan bokashi lebih cepat dari membuat kompos biasa. Karena bahan yang digunakan selektif, kandungan nutrisi tanaman yang terkandung dalam bokashi lebih baik. Bokashi bisa dibuat dalam skala kecil, misalnya untuk ukuran rumah tangga. Untuk lebih detailnya silahkan lihat cara membuat bokashi.
saya sangat teredukasi tentang proses pembuatan pupuk bokashi dan termotivasi untuk mengedukasi cara yang benar ini kepada masyarakat. Mohon dijelaskan bagaimana cara mendapatkan pupuk kompos ini untuk dapat saya edukasi melalui jalur pemasaran di area tangerang, banten. Terima kasih